Payakumbuh sendiri merupakan sebuah kota kecil di Sumatera Barat yang masyarakatnya dikenal pandai mengolah masakan Padang.
Bahkan, masakan Padang dari Payakumbuh terkenal nikmat banget di lidah, lo.
Yang paling tersohor adalah rendang khas Payakumbuh.
Baca Juga: Luar Biasa, Rutin Minum 5 Porsi Teh Hitam dalam Sehari dan Rasakan Manfaatnya Bagi Kesehatan
Baca Juga: Sering Jadi Sarapan, Makan Roti Tawar dengan Selai Ternyata Berbahaya Bagi Tubuh, ini Alasannya
Soalnya, bukannya menggunakan daging, masyarakat Payakumbuh justru membuat rendang telur.
Tapi, jangan pikir telurnya biasa saja.
Tentu tidak!
Telurnya diolah dengan teknik khusus hingga menjadi keras seperti kerupuk.
Pokoknya begitu makan, Anda tidak akan menyangka kalau makanan tersebut terbuat dari telur, deh.
Berbeda dengan zaman sekarang, Rumah Makan Padang di foto itu juga sederhana sekali.
Bentuknya seperti tenda beratap daun rumbia dengan tonggak bambu dan terpal.
Di meja pun tak ada belasan piring berisi lauk.
Baca Juga: Siapa Bilang Antibiotik Cuma Ada dalam Obat? Bumbu Dapur Ini Bisa Jadi Solusi Antibiotik Alami!
Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.
Penulis | : | Virny Apriliyanty |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR