Sering Alami Stres? Cuma Gunakan Bahan Alami Ini, Dijamin Ampuh Tenangkan Pikiran! Wajib Dicoba
SajianSedap.com - Stres bukan berarti mengalami gangguan kejiwaan.
Stres saat ini sudah banyak dialami oleh masyarakat. Namun, mereka terkadang tidak sadar ketika sedang mengalaminya.
Stres dapat dilihat melalui 3 aspek yaitu aspek perilaku, aspek fisik, dan aspek psikologis.
Saat mengalami stress biasanya anda akan mengalami tanda gejala seperti kepala pusing, badan tremor, dan leher terasa tegang.
Namun, kini tak usah khawatir! minyak atsiri bersifat aromatik bisa jadi solusinya.
Baca Juga: Roasted Fish Cake with Made from Ground Catfish, A Perfect Snack For Leisure Time!
Baca Juga: Recipe of Fried Tahu with Petis Filings, A Tasty Late-Night Snack!
Ada beberapa minyak atsiri yang dapat membantu memperbaiki aliran darah saat dipakai ke tubuh.
Bahkan, minyak berbahan alami ini dapat menenangkan pikiran dan mengurangi perasaan cemas.
Minyak atsiri yang bisa anda gunakan antara lain lavender, jeruk, mawar, dan sereh.
Penelitian sudah menunjukkan bahwa minyak dari bahan alami ini memberi efek ke otak dan tubuh.
Berikut ini penjelasan para ahli, yang wajib diketahui!
Baca Juga: Bukan Hoax! 4 Sayuran Murah Ini Betul-betul Bisa Hilangkan Stres! Wajib Dicoba Saat Pulang Kerja
Baca Juga: Bikin Mulut Jadi Punya Bau Tak Sedap, Ternyata Makan Petai Ampuh Atasi Stres dan Depresi
Manfaat Minyak Dengan Bahan Alami
Penelitian juga membuktikan bahwa minyak atsiri yang memiliki aroma terapi, bisa membantu mengatur tekanan darah dan menghilangkan stres sepenuhnya.
Berikut ini deretan manfaat minyak alami yang bisa anda gunakan:
1. Lavender
Minyak lavender memiliki pengaruh yang sangat menenangkan otak dan tubuh.
Minyak juga membantu untuk bersantai dan mencapai kedamaian di pikiran dan tubuh.
Bahkan, minyak ini membantu untuk menenangkan detak jantung.
Oleskan minyak lavender ini di dahi untuk mengurangi sakit kepala.
Selain itu, mencium minyak lavender secara langsung membantu menghilangkan stres.
Mereguk teh herbal lavender juga dapat meningkatkan fungsi otak dan mengurangi kegelisahan.
2. Mawar
Minyak atsiri mawar membantu menenangkan jantung dan menyingkirkan kecemasan.
Serangan panik yang melanda pikiran karena kesibukan pekerjaan juga bisa disingkirkan pakai minyak esensial mawar ini.
Baca Juga: Bukan Hoax! Kurang Makan Sayur Ternyata Bisa Bikin Manusia Mudah Stres! Yuk, Jadi #SahabatSayur
Baca Juga: Tak Disangka, Ternyata Secangkir Teh Mampu Mengurangi Stres Kita!
Tubuh hangat karena memakai minyak atsiri mawar ini dapat mengatasi stres.
Anda dapat langsung menghirup minyak esensial mawar atau bahkan dapat mengaplikasikannya di pergelangan tangan untuk mendapatkan perasaan aromatik.
3. Mint
Mint mengandung mentol yang dapat memberikan sensasi mendinginkan pikiran.
Minyak ini membantu Anda tetap waspada sehingga kegelisahan bisa disingkirkan.
Anda dapat menambahkannya ke penyegar ruangan atau dapat menghirupnya langsung saat Anda stres.
Minyak atsiri mint juga bisa dioleskan di bahu, pergelangan tangan, dan di ujung hidung untuk mendapatkan sedikit pengaruh sepanjang hari.
Baca Juga: Bebas Stres! 5 Makanan dan Minuman Ini Bisa Buat Anda Bahagia
Baca Juga: Dikira Menyehatkan Ternyata 5 Makanan Ini Bisa Memicu Stres
Artikel Berlanjut Setelah Video Berikut Ini
4. Serai
Minyak atsiri sereh memiliki khasiat obat dan secara efektif membantu mengatasi stres.
Kecemasan dan stres di otak dapat lenyap setelah menghirup aroma atsiri serai.
Sereh bisa memberikan relaksasi ke pikiran.
Menghirupnya secara langsung akan membuat tubuh Anda segar.
Selain itu, Anda juga dapat menambahkannya ke udara untuk mendapatkan udara segar dan beraroma.
Baca Juga: Biar Gak Gampang Stres, #SahabatSayur Wajib Banget Konsumsi Sayur yang Menyehatkan Ini
Baca Juga: Kata Siapa Makan Perlahan Membuang-Buang Waktu? Justru Ampuh Sekali Hilangkan Stress!
5. Jeruk
Jeruk merupakan buah yang membantu menenangkan saraf kita.
Menggunakan minyak esensial jeruk dapat membantu menghilangkan kecemasan dan stres.
Seseorang dapat menghirupnya secara langsung untuk menenangkan pikiran dan kecemasan.
Anda juga dapat menambahkannya ke ruang penyegar agar memiliki sedikit aromatik yang sama.
Baca Juga: Seperti Cokelat, Makan Buah Pisang Juga Bisa Hindari Stres Lo! Lebih Murah!
Baca Juga: Mengurangi Stres dengan Cara Murah? Makan Saja Tempe!
Artikel ini telah tayang di Wartakotalive dengan judul 5 Macam Essensial Oil yang Dapat Mengusir Kecemasan dan Stres
Source | : | wartakota.tribunnews.com |
Penulis | : | Siti Afifah |
Editor | : | Siti Afifah |
KOMENTAR