Terlalu Banyak Makan Cookies Bisa Timbulkan 5 Bahaya Bagi Tubuh
Cookies merupakan salah satu camilan kue kering yang memiliki citarasa manis gurih.
Cookies juga sering disajikan saat momen hari raya.
Namun dibalik enaknya cookies, tersimpan bahaya bagi tubuh.
1. Memicu kenaikan berat badan
Cookies biasnaya mengandung gula yang tinggi.
Apalagi, jenis gula yang ditambahkan biasanya berasal dari sirup jagung fruktosa tinggi.
Konsumsi sirupagung fruktosa tinggi ini bisa memicu kenaikan berat badan yang signifikan.
Makan satu atau dua potong cookies mungkin tidak akan membuat diet kita gagal.
Namun, seringkali kita tergoda untuk menghabiskan bertoples-toples kue dalam sekejap.
2. Gula darah meningkat
Karena kandungan gulanya tinggi, konsumsi cookies berlebihan juga bisa meningkatkan glukosa tubuh, loh.
Efek Menyimpan Nasi Terlalu Lama Di Rice Cooker, Hati-Hati Berbahaya Bagi Kesehatan
Source | : | Kompas |
Penulis | : | Idam Rosyda |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR