Bukan tanpa alasan, mengutip dari Kontan.co.id, kacang panjang memiliki kandungan nutrisi yang baik untuk tubuh.
Satu kacang panjang mengandung vitamin A, vitamin B1, vitamin B2, dan vitamin C.
Selain itu, kacang panjang juga mengandungn protein, tiamin, riboflavin, fosfor, zat besi, potassium folat, magnesium, mangan, sodium, karbohidrat, dan kalsium.
Maka, Moms tidak perlu ragu dengan manfaat kacang panjang jika diolah menjadi air rebusan kacang panjang.
Minum air rebusan kacang panjang setiap hari tentu membuat tubuh menjadi sehat dan panjang umur.
Pengidap penyakit diabetes wajib minum air rebusan kacang panjang.
Sebab, kacang panjang mengandung serat, vitamin C, dan magnesium yang berperan untuk mengontrol kadar gula dalam darah.
Untuk membuatnya juga sangat mudah.
Bahan:
- 100 gram kacang panjang
- 5 buah angco yang dibuang bijinya
Penulis | : | Laksmi Pradipta Amaranggana |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR