SajianSedap.com – Saat Ramadhan seperti sekarang ini, blewah menjadi buah yang paling dicari.
Bagaimana tidak, es blewah menjadi minuman wajib saat buka puasa.
Pasti Sase Lovers merasa ada yang kurang kalau nggak ada blewah.
Selain menyegarkan, blewah punya rasa yang manis.
Karena itu, blewah menjadi minuman yang sangat dicari saat Ramadhan.
Kalau Anda suka makan blewah saat Ramadhan, Anda sudah menyehatkan tubuh lho.
Pasalnya, blewah sangat baik untuk kesehatan tubuh.
Bahkan bisa menyembuhkan penyakit sejuta umat ini lho.
Penasaran apa penyakitnya?
Baca Juga: Buntil Daun Singkong Recipe, Even Die-Hard Meat Maniacs Will Love This
Blewah untuk Mencegah Sembelit
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Penulis | : | Laksmi Pradipta Amaranggana |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR