3. Panaskan minyak. Tumis bawang merah dan cabai rawit hijau sampai harum. Masukkan kol. Bubuhi garam dan merica bubuk. Tumis sampai layu.
4. Tambahkan kecap manis. Aduk rata. Tuang rebusan santan. Didihkan. Masukkan kikil. Masak sampai mendidih.
5. Tambahkan daun bawang dan tomat merah. Masak sampai matang. Sajikan hangat.
Baca Juga: Perbedaan Tongseng dan Tengkleng, Sup Daging Kambing Berbumbu Khas Jawa Tengah
Baca Juga: Resep Tempe Bumbu Tongseng, Menu Sederhana Namun Rasanya Sangat Enak
Baca Juga: Karena Tak Sulit Dibuat, Resep Tongseng Tongkol Bisa Jadi Ide Menu Sahur Nanti
Baca Juga: Saatnya Bikin Makan Siang Jadi Lebih Ramai Dengan Resep Tongseng Kambing Ini
KOMENTAR