SajianSedap.com - Sayur kailan adalah salah satu jenis sayuran yang digemari banyak orang.
Kailan adalah sayuran yang berdaun tebal, datar, mengkilap, berwarna hijau, dengan batang tebal dan sejumlah kecil kepala bunga berukuran kecil mirip dengan bunga pada brokoli.
Olahan sayur kailan kerap disajikan di restoran chinese food.
Rasa kailan sedikit pahit tapi tidak seperti sawi hijau ataupun brokoli.
Biasanya kailan dimasak dengan cara ditumis menggunakan bawang putih.
Beberapa restoran chinese food pun kerap merebus kailan lalu disajikan dengan siraman saus tiram di atasnya.
Bila ingin mengolahnya kamu dapat membeli sayur kailan di pasar atau supermarket terdekat.
Nah, adan tips masak yang bisa dicontek agar warna sayur kailan tetap hijau dan bebas rasa pahit.
Contek caranya disini agar hasilnya enak dan bikin nagih.
Tips Masak Sayur Kailan
Melansir dari beberapa sumber, berikut cara membersihkan serta mengolah kailan untuk berbagai hidangan.
Penulis | : | Amelia Pertamasari |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR