Manfaat Labu Siam untuk Kesehatan
Dilansir dari laman yang sama, berikut ini manfaat dan pengolahan labu siam untuk berbagai permasalahan kesehatan.
1. Membantu menurunkan berat badan
Labu siam, seperti labu lainnya, adalah sayuran yang mengandung sangat sedikit kalori.
Labu siam hanya mengandung 16 kalori dalam setiap 100 gramnya.
Juga, labu siam tidak mengandung lemak jenuh atau kolesterol sama sekali, namun mengandung serat yang cukup tinggi.
Oleh karena itu, inilah yang menjadikan labu siam sebagai makanan yang direkomendasikan bagi mereka yang mencoba menurunkan berat badan.
Labu siam rasanya mirip dengan mentimun dan labu dan dapat digunakan untuk berbagai olahan makanan seperti timun.
2. Membantu mengurangi kolesterol
Dalam tabel kandungan gizi, labu siam tidak mengandung lemak jenuh, bahkan untuk kandungan kalorinya hanya dalam jumlah sedikit.
Berdasarkan faktor tersebut, labu siam dapat digunakan untuk mengontrol kadar kolesterol tinggi. Dan sangat baik untuk di konsumsi penderita kolesterol tinggi.
5 Rekomendasi Oleh-oleh Khas Jogja Serba Minuman, Dijamin Otentik dan Enak Banget
Source | : | healthbenefitsof |
Penulis | : | Amelia Pertamasari |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR