2. Gulingkan di atas bahan pelapis sambil dicubit-cubit. Celup ke dalam air es. Gulingkan kembali di atas bahan pelapis sambil dicubit-cubit.
3. Goreng dalam minyak yang sudah dipanaskan di atas api sedang sampai matang. Sisihkan.
4. Saus, panaskan margarin. Tumis bawang bombay sampai harum. Masukkan jamur kancing. Aduk rata. Masukkan tepung terigu. Aduk hingga bergumpal.
5. Tuang air kaldu sedikit-sedikit sambil diaduk hingga licin. Tambahkan kecap inggris, saus tomat, pasta tomat, kecap manis, garam, dan merica hitam kasar. Aduk sampai meletup-letup. Angkat.
6. Sajikan steak bersama saus, salad, dan pelengkapnya.
Baca Juga: Resep Pokcoy Taosi Wijen, Menu Serba Sayur Anti Repot Untuk Pelengkap Makan Siang
Baca Juga: Resep Perkedel Misoa Udang Cocok Jadi Pelengkap Hidangan Utama Hari Ini
Baca Juga: Resep Kari Ayam, Masakan Legendaris yang Super Enak Ini Selalu Disuka Banyak Orang
Baca Juga: Resep Pepes Tahu Jamur Daun Melinjo yang Super Enak Ini Dibuat Dengan Bahan yang Sederhana
KOMENTAR