SajianSedap.com - Rice cooker merupakan salah satu peralatan masak yang banyak dimiliki oleh orang.
Alat ini mempermudah memasak nasi karena tidak perlu diaruh atau dikukus secara tradisional.
Alat ini juga dapat menghangatkan nasi selama 24 jam sehingga cukup praktis untuk digunakan setiap hari.
Belum lagi ditambah dengan fitur yang memudahkan seperti pengatur waktu, pengatur suhu, hingga penghangat.
Sehingga beberapa orang bisa beberapa kali memasak sesuai kebutuhan tanpa repot.
Ditambah dengan fitur warm untuk menghangatkan, rice cooker bisa dihidupkan sepanjang hari agar nasi tetap hangat dan tidak basi.
Meski begitu, penting bagi Anda untuk memilih rice cooker yang tepat sesuai kebutuhan.
Sebab penggunaan rice cooker yang tidak tepat sesuai kebutuhan bisa membuat Anda rugi dalam hal konsumsi listrik.
Lalu seperti apa tips memilih rice cooker yang baik? Simak berikut ini selengkapnya.
Bagi Anda yang berencana membeli rice cooker tapi bingung memilihnya tak perlu khawatir. Kali ini kita akan membahas hal penting apa saja yang perlu diperhatikan sebelum kamu mantap untuk membeli rice cooker.
Berikut ini 4 hal penting yang perlu diperhatikan sebelum membeli rice cooker, dirangkum Kompas.com dari berbagai sumber.
Source | : | Kompas |
Penulis | : | Amelia Pertamasari |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR