Resep Sup Daging Berempah Enak Ini Bikin Keluarga Makan dengan Lahap

By Refina Jasmine, Kamis, 17 Oktober 2019 | 16:00 WIB
Resep Sup Daging Berempah Enak Ini Bikin Keluarga Makan dengan Lahap (Sajian Sedap)

SajianSedap.com - Resep enak Sup Daging Berempah ini patut dicoba!

Saking enaknya, sampai bikin keluarga makan dengan lahap!

Semangkuk Sup Daging Berempah ini pasti langsung cepat diserbu sampai habis.

Baca Juga: Resep Sup Daging Jamur Enak, Hadir Dengan Kuah Gurih yang Manjakan Lidah

Waktu: 50 Menit

Sajian: 8 Porsi

Bahan:500 gram daging sengkel, dipotong-potong2.000 ml air2 buah tomat, dipotong-potong2 buah wortel, dipotong bulat 1 cm1 buah kentang, dipotong kotak 2x2 cm8 butir cengkeh1 cm kayu manis1/2 buah pala bubuk2 batang daun bawang, dipotong 1 cm2 sendok makan garam1/4 sendok teh merica bubuk2 sendok makan minyak goreng untuk menumis

Bumbu Halus:6 butir bawang merah3 siung bawang putih

Bahan Pelengkap:3 sendok makan bawang goreng1 batang seledri, diiris halus1 buah jeruk nipis

Cara Membuat Sup Daging Berempah:

1. Rebus air sampai mendidih. Masukkan daging. Masak di atas api sedang hingga matang dan empuk. Potong-potong.

2. Tumis bumbu halus sampai harum.