Kumpulan 5 Resep Kreasi Makaroni, Buat Akhir Pekan Keluarga Jadi Lebih Istimewa

By Tazkiya, Minggu, 13 Oktober 2019 | 10:45 WIB
Kumpulan 5 Resep Kreasi Makaroni, Bantu Akhir Pekanmu Bersama Keluarga Lebih Istimewa ()

Bahan Saus:1/2 buah bawang bombay, iris panjang2 sendok makan tepung terigu protein sedang500 ml kaldu sapi3 sendok makan saus barbeque1/4 sendok teh garam1/4 sendok teh merica bubuk1/4 sendok teh gula pasir2 sendok makan margarin untuk menumis

Baca Juga: Tak Mampu Lagi Memberi Makan hingga Ditalak Cerai Istri, Begini Nasib Vokalis Band yang Sempat Digilai Banyak Wanita

Cara Membuat Rolade Gulung Makaroni:

1. Campur daging giling, daging burger, smoked beef, kecap Inggris, saus tomat, bawang bombay, garam, merica, gula, tepung roti, telur, dan susu cair. Aduk rata.

2. Pipihkan plastik. Tata macaroni, wortel, dan buncis.Gulung. padatkan. Ikat.

NEXT: MACARONI IN A CUP

2. Macaroni In A Cup

Resep Macaroni In a Cup Enak, Sajian Pasta Unik Untuk Sarapan Di Akhir Pekan

Waktu: 45 Menit

Sajian: 20 Buah

Bahan Kulit:100 gram margarin200 ml air1/4 sendok teh garam175 gram tepung terigu protein sedang150 gram telur, dikocok lepas

Bahan Isi (resep fetucini bolognaise):25 gram makaroni kecil1000 ml air1/2 sendok teh garam1 sendok makan minyak untuk menggoreng