Sembelit Mudah Datang Di Musim Penghujan, Segera Konsumsi Ubi Ungu Agar Tidak Mudah Kambuh

By Marcel Mariana, Rabu, 1 Januari 2020 | 19:30 WIB
Moms Memiliki Tekanan Darah Tinggi? Konsumsi Kentang Ungu Solusinya ()

3. Mengatur tekanan darah

Dengan mengonsumsi kentang ungu, Anda dapat mengurangi tekanan darah dalam tubuh.

Hal tersebut disebabkan karena adanya phytochemical yang disebut asam klorogenik.4. Menurunkan efek stres oksidatif

Stres oksidatif menyebabkan peradangan kronis, kanker, dan infertilitas pada pria.

Cobalah untuk mengonsumsi kentang ungu.

Sebuah penelitian menunjukkan bahwa dengan memakan kentang ungu akan meningkatkan kadar antioksidan dalam tubuh.

Kentang ungu tersebut kaya akan antioksidan polifenol yang disebut anthocyanin yang mampu melindungi sel-sel Anda dari efek stres oksidatif.

Baca Juga: Resep Nachos Corn Salsa Enak, Bikin Ngemil Jadi Semakin Sempurna

5. Menurunkan risiko kanker & jantung

Senyawa yang ada dalam kentang ungu akan membantu mencegah kanker, yakni terutama kanker payudara dan kanker usus besar.

Kandungan antosianin juga dapat menurunkan risiko penyakit jantung koroner, serta kematian akibat penyakit kardiovaskular.

#GridNetworkJuara