Jika Dikonsumsi Secara Benar, Kentang Bisa Mencegah 3 Penyakit Mematikan Sekaligus

By Marcel Mariana, Jumat, 24 Januari 2020 | 16:30 WIB
ilustrasi kentang ()

2. Mencegah pembekuan darah

Sebuah studi yang diterbitkan dalam Journal of Biokimia dan Molekul Toksikologi menemukan bahwa asam klorogenik dapat menunda akumulasi gumpalan darah, sehingga mencegah pembentukan gumpalan darah.

3. Mencegah sembelit

Kentang ungu mengandung banyak serat yang dapat mengobati dan mencegah sembelit, kram, dan kembung.

Serat membantu feses lewat lebih cepat melalui usus, sehingga mencegah sembelit.

Makanan Penyebab Sembelit

Baca Juga: Jangan Anggap Sepele! Ternyata Pahitnya Biji Duku Ampuh Sembuhkan Penyakit Ini, Intip Cara Raciknya

4. Memperbaiki kesehatan jantung

Ilustrasi jantung

Menurut sebuah penelitian yang dipublikasikan dalam Advances in Nutrition, Antosianin yang ada dalam kentang ungu daapat menurunkan risiko penyakit jantung koroner dan kematian akibat penyakit kardiovaskular.

Jika Anda ssedang diet, kentang ungu dapat ditambahkan dengan beberapa cara dibawah:

Artikel Berlanjut Setelah Video Di Bawah Ini :