5 Ide Resep Bekal Anak Serba Caisim, Menu Sehat Namun Rasanya Nikmat

By Dwi, Kamis, 27 Oktober 2022 | 01:00 WIB
5 Ide Resep Bekal Serba Caisim Bakal Jadi Hidangan Sedap Dan Sehat yang Disuka Si Kecil (Sajian Sedap)

SajianSedap.com - 5 ide resep bekal anak serba caisim ini adalah salah satu menu sehat namun hadir dengan rasa yang nikmat.

Kalau 5 ide resep bekal anak serba caisim ini kita sajikan menu pelengkap, si kecil pun bakal jadi suka untuk makan sayur.

Kalau ingin menghadirkan menu yang sehat namun tetap hadir dengan rasa yang nikmat, 5 ide resep bekal anak serba caisim ini wajib untuk ditiru.

5 Ide Resep Bekal Anak Serba Caisim Enak Dan Sehat

Resep Tumis Caisim Bola Daging

Resep Tumis Caisim Bola Daging

Waktu: 30 Menit

Sajian: 5 Porsi

Bahan Bola Daging:

100 gram daging giling

1/4 buah bawang bombay, iris-iris

1/2 sendok makan saus tiram

1/8 sendok teh garam

1/8 sendok teh merica bubuk

Baca Juga: Resep Tumis Baby Caisim Bumbu Hoisin Enak, Menu Serba Sayur Sehat yang Bisa Dibuat Pemula

Bahan Tumisan:

1/4 buah bawang bombay, iris-iris

2 siung bawang putih, cincang kasar

2 buah cabai kering, potong-potong

3 ikat caisim, dipotong-potong

1 buah wortel, kupas, iris miring

1/2 sendok teh saus tiram

1 sendok teh kecap ikan

1/4 sendok teh garam

1/2 sendok teh merica hitam kasar

100 ml air

Baca Juga: Resep Bekal Anak Sekolah : Resep Orak Arik Telur dan Caisim Praktis Dan Enak Ini Membuatnya Semudah Membalikkan Telapak Tangan

1 sendok teh tepung sagu dan 1 sendok makan air larutkan untuk mengentalkan

1 sendok makan minyak untuk menumis

Baca Selengkapnya >>

Resep Orak Arik Telur dan Caisim

Resep Orak Arik Telur dan Caisim

Waktu: 20 Menit

Sajian: 4 Porsi

Bahan:

3 butir telur dikocok lepas

5 tangkai caisim, diiris kasar

3 siung bawang putih, dicincang kasar

4 butir bawang merah, dicincang kasar

1 cm jahe dicincang halus

Baca Juga: Resep Bekal Anak Sekolah : Resep Mi Caisim Goreng Bakso Enak Ini Bakal Bikin Si Kecil Semangat Menyambut Hari

2 buah cabai rawit merah, diiris serong

1/2 sendok teh garam

1/4 sendok teh merica hitam bubuk

1/4 sendok teh gula pasir

1/2 sendok teh ebi diseduh, disangrai, dihaluskan

1 batang daun bawang, diiris halus

2 sendok makan minyak untuk menumis

Baca Selengkapnya >>

Resep Cah Caisim Taoco

Resep Cah Caisim Taoco

Waktu: 20 Menit

Sajian: 4 Porsi

Bahan:

Baca Juga: Resep Cah Caisim Jamur Kuping Enak Dan Sehat, Menu Simple Untuk Pelengkap Makan Malam

2 ikat caisim, potong-potong

50 gram jamur merang, potong-potong

1 cm jahe, memarkan

2 buah cabai merah besar, buang biji, iris serong

1 sendok makan taoco

1/2 sendok teh kecap ikan

1/4 sendok teh merica bubuk

1/2 sendok teh gula pasir

150 ml air

1 batang daun bawang kecil, potong 1/2 cm

2 sendok makan minyak, untuk menumis

Baca Juga: Resep Tumis Caisim Jamur Tiram Enak, Aneka Macam Menu Pelengkap Sehat Dan Praktis

Bumbu Halus:

4 butir bawang merah

2 siung bawang putih

Baca Selengkapnya >>

Resep Caisim Tumis Kecap Ikan

Resep Caisim Tumis Kecap Ikan

Waktu: 20 Menit

Sajian: 4 Porsi

Bahan:

2 ikat (240 gram) caisim, dipotong-potong

4 lembar jamur tiram, dipotong panjang

5 buah buncis, diiris serong

3 siung bawang putih, dicincang halus

Baca Juga: Resep Caisim Tumis Kecap Ikan, Sajian Sehat yang Bisa Dibuat Dalam Waktu Singkat

1/2 buah bawang bombay, dicincang halus

5 buah cabai rawit merah, diiris serong

1/2 sendok makan kecap ikan

1/4 sendok teh garam

1/4 sendok teh merica bubuk

1/4 sendok teh gula pasir

50 ml air

2 sendok makan minyak untuk menumis

Baca Selengkapnya >>

Resep Tumis Baby Caisim Bumbu Hoisin

Resep Tumis Baby Caisim Bumbu Hoisin

Waktu: 20 Menit

Sajian: 5 Porsi

Baca Juga: Resep Cah Putren Caisim, Sajian Dengan Bahan yang Murah, Namun Rasanya Begitu Meriah

Bahan:

2 ikat (200 gram) baby caisim

100 gram jamur kancing kaleng kecil

50 gram ayam fillet, potong-potong

1/4 buah bawang bombay, cincang halus

2 siung bawang putih, cincang halus

2 cm jahe, cincang halus

1/2 buah paprika merah, potong panjang

3 sendok makan saus hoisin

3/4 sendok teh garam

1/4 sendok teh merica bubuk

Baca Juga: Resep Sup Caisim Kembang Kol, Sajian Berkuah Hangat yang Sedap Dan Segar

1/4 sendok teh gula pasir

1 sendok teh maizena dan 1 sendok teh air, larutkan

150 ml air

1 sendok makan minyak untuk menumis

Baca Selengkapnya >>