Cara Memasak Ikan Bakar agar Tidak Lengket di Teflon, Kuncinya Harus Dialasi dengan 1 Bahan Ini Sebelum Dimasak

By Laksmi Pradipta Amaranggana, Kamis, 16 Maret 2023 | 07:40 WIB
Ini cara membat ikan bakar tidak lengket di teflon (Cookpad/Lia Siti Komariyah)

SajianSedap.com - Ikan menjadi salah satu lauk yang biasa kita santap.

Tidak hanya itu, ikan bakar juga punya rasa yang lezat.

Apalagi kalau bumbunya sangat meresap sampai ke dagingnya.

Tapi sayangnya membuat ikan bakar tidak semudah yang dibayangkan.

Terkadang kulitnya akan menempel dan lengket di teflon.

Kondisi seperti ini bikin kita susah saat membersihkannya.

Nah biar gak lengket lagi Sase Lovers bisa melakukan cara ini.

Memasak Ikan Bakar Tanpa Lengket di Teflon

1. Alasi dengan daun pisang atau aluminum foil

Ketika memasak ikan pasti kita akan langsung meletakkannya di teflon.

Cara ini memang bisa dilakukan dengan mudah.

Sayangnya kalau seperti ini ikan bakal lengket.

Baca Juga: Aroma Menggoda Dari Resep Ikan Bakar Colo-Colo Ini Sukses Bikin Perut Keroncongan Seketika

Membuat ikan bakar tidak menempel di teflon bisa menggunakan daun pisang