SajianSedap.com - Kuliner tanah Sumatera selalu enggak pernah salah.
Salah satunya Aceh.
Ada beragam kuliner Aceh yang populer di kalangan masyarakat Indonesia,.
Sebut saja mi Aceh, ayam tangkap, aneka kari hingga sambal ganja!
Tenang, tenang, bahan digunakan bukan dari tanaman narkotika bun.
Penamaan sambal ganja ini lantaran siapa yang menikmatinya akan dibuat ketagihan!
Rasa pedas gurih yang tercampur menjadi satu menjadi ciri khas dari sambal tersebut.
Sase Lovers sudah pernah mencoba sambal ganja?
Sambal ganja atau yang juga disebut sambal asam udeung ini merupakan hidangan khas Aceh yang terbuat dari udang sangrai.
Meski namanya sambal ganja, sambal ini tidak menggunakan bahan ganja dalam proses pembuatannya.
Jadi aman, tsay!
sambalBaca Juga: Terbongkar Rahasia Sambal Goreng Kentang di Warteg Bisa Laris Manis, Ibu-ibu Akhirnya Bisa Buat Sendiri di Rumah