Bumbu Halus:
8 butir bawang merah2 siung bawang putih1 sendok teh ketumbar1/2 sendok teh jintan1/4 sendok teh adas3 cm kunyit, dibakar1 cm jahe
Bahan Pelengkap:
50 gram kismis2 sendok makan bawang merah goreng
Cara membuat:
1. Rebus daging kambing dengan air, daun salam, cengkeh, dan jahe sampai matang.Buang airnya.2. Panaskan minyak. Tumis bumbu halus, kayumanis, cengkeh, pala, pekak, kapulaga,serai, daun jeruk, dan daun salam sampai harum. Tambahkan daging kambing. Adukrata.3. Masukkan santan sambil diaduk perlahan. Tambahkan garam dan merica bubuk. Masaksampai mendidih. Tambahkan beras. Masak sampai meresap.4. Kukus di atas api sedang 45 menit sampai matang. Tambahkan kismis dan bawangmerah goreng.
Mau coba yang mana, nih?
Baca Juga: Resep Nasi Bali, Menu Tradisional Favorit Banyak Orang dengan Aneka Pelengkap Serba Lezat