SajianSedap.com - Siapa yang suka makan cumi?
Cumi merupakan salah satu seafood yang disukai jutaan umat.
Saat mampir ke resotran seafood, pastinya tak afdol kalau tak pesan cumi.
Nah, salah satu olahan cumi yang disukai banyak orang adalah cumi goreng tepung.
Cumi ini memiliki rasa yang gurih dan tekstur yang renyah atau cripsy saat digigit.
Maka dari itu, kita jadi ingin membuatnya sendiri di rumah, nih!
Tapi, walaupun mudah dibuat di rumah, tapi rasa cumi goreng tepung ala restoran jauh lebih enak.
Cumi ini bahkan bisa masih kriuk walau sudah dingin.
Nah, ternyata memang ada tips cumi goreng tepung bisa kriuk banget, loh!
Cara membuat cumi goreng tepung berikut ini akan membuatnya tetap garing walau disimpan berjam-jam.
Penasaran, kan? Yuk simak berikut ini.
KOMENTAR