Kalau isi sudah matang, adonan telur dituang langsung ke dalam tumisan.
Nah, pendamping telur biasanya apa sih Sase Lovers?
Dadar Anda bisa dimakan dengan nasi, roti, kentang goring, dan salad.
Jangan lupa siapkan saus tomat dan saus sambal untuk melengkapinya.
Baca Juga: Jadi Menu Bekal Favorit Si Kecil, Ini Dia 5 Resep Telur Dadar Praktis yang Rasanya Dijamin Enak
KOMENTAR