SajianSedap.com - Jahe dan serai adalah bahan dapur yang wajib distok.
Keduanya sudah menjadi bahan utama dalam memasak.
Tapi banyak juga orang yang mengolah keduanya untuk menjadi produk kesehatan.
Karena jahe dan serai dikenal memiliki manfaat untuk tubuh.
Biasanya kebanyakan orang akan mengonsumsi dengan cara direbus lalu minum airnya.
Cara ini disebut lebih efektif untuk menyehatkan tubuh.
Hanya saja, kombinasi keduanya ternyata bisa mendatangkan efek samping berbahaya.
Beberapa di antaranya sangat membahayakan ibu hamil.
Rebusan jahe dan serai relatif aman bagi kebanyakan orang jika dikonsumsi dalam jumlah secukupnya.
Memiliki kandungan dan manfaat masing-masing yang melimpah, dua rempah ini juga dapat dikonsumsi secara terpisah.
Namun, ada sejumlah potensi efek samping minum rebusan jahe dan serai berlebihan yang perlu diwaspadai, yakni:
KOMENTAR