Tips Antigagal Mengeluarkan Tulang dan Daging Bandeng Supaya Sukses #JadiKokidiDapurSendiri

By Virny Apriliyanty, Rabu, 8 September 2021 | 13:40 WIB
Tips Antigagal Mengeluarkan Tulang dan Daging Bandeng Supaya Sukses #JadiKokidiDapurSendiri ()

Alat yang dibutuhkan:PisauPemukul dagingRolling pin

Baca Juga: Pasti Bisa #JadiKokidiDapurSendiri Kalau Tahu 5 Jenis Pisang dan Peruntukannya Ini, Ada yang Cocok Digoreng, Ada yang Enak Dibuat KolakCaranya:

1. Bersihkan bandeng dari sisiknya.

2. Cuci bersih dengan hati-hati.

3. Patahkan bagian ekor bandeng.

Cara Mengeluarkan Tulang dan Daging Bandeng

4. Pukul-pukul bandeng perlahan.

Cara Mengeluarkan Tulang dan Daging Bandeng

Baca Juga: Enggak Perlu Beli Lagi! Langsung Sukses #JadiKokidiDapurSendiri Kalau Tahu Trik Bikin Bakso Goreng Jumbo Ini!

5. Tarik tulang bandeng melalui insangnya.

Cara Mengeluarkan Tulang dan Daging Bandeng

6. Keluarkan daging bandeng dengan mendorongnya perlahan menggunakan rolling pin dari bagian ekor.

Teks: FristianBaca Juga: 1nspirasi 8erbagi Resep Sajian Nusantara, Bentuk Eksistensi Tabloid Saji Di Hari Ulang Tahun Ke-18