Menumis mi akan membuat tekstur mi menjadi lebih keras dan sedikit renyah di bagian tepinya.
Baca Juga: 5 Cara Merebus Mi Instan agar Tidak Lembek, No. 1 Jadi Rahasia Warung Burjo Laris Manis
Tambahkan minyak zaitun atau mentega ke dalam wajan dan masak di atas api sedang.
Saat minyak zaitun atau mentega sudah hangat, tambahkan mi dan tumis selama 3-7 menit atau sampai mi menjadi lebih keras tetapi tidak gosong.
Itu dia tadi 3 tips yang harus kita lakukan untuk mengatasi mi yang terlalu lembek setelah dimasak.
Jangan lupa untuk dipraktikkan ya sase lovers.
Baca Juga: 100 Persen Seenak Restoran Chinese Food, Resep Mi Siram Ikan Asam Manis Mudah Dibuat!
Penulis | : | Dok Grid |
Editor | : | optimization |
KOMENTAR