Kaya Akan Manfaat untuk Tubuh, #KeluargaGemarIkan Berpeluang Ciptakan Generasi Indonesia Sehat dan Cerdas

By Raka, Senin, 23 Oktober 2023 | 13:10 WIB
Sarden Goreng Telur dan Sarden Mentai Rice (ABC Heinz Indonesia)

“Kami berkomitmen untuk memastikan setiap kandungan nutrisi dan vitamin dalam produk Sarden ABC tetap terjaga,” terang Dianna Riaya Kusumaningrum selaku Marketing Manager Easy Meals Kraft Heinz Indonesia.

Baca Juga: Cara Mengatasi Bosan Makan Ikan Bisa Dengan Menghadirkan Resep Tenggiri Taoco yang Enak Maksimal Ini

“Sarden ABC dibuat dari ikan sarden segar dan tidak mengandung bahan pengawet, pewarna sintetis, dan pemanis sintetis,” lanjutnya.

Dianna juga menyebut, proses produksi Sarden ABC dilakukan secara ketat, dimana ikan sarden dikemas dalam kaleng dalam suhu tinggi kemudian divakum, sehingga bakteri-bakteri mati dan tidak ada oksigen sama sekali di dalam kemasan untuk menjaga dengan baik seluruh kandungan nutrisi dalam ikan.

Selain itu, kepala dan ekor ikan yang digunakan dalam pembuatan Sarden ABC tidak langsung dibuang.

Melainkan, didaur ulang untuk dijadikan pakan ternak sehingga lebih sustainable (berkelanjutan).

Kegiatan edukasi publik ditutup dengan kegiatan demo masak oleh tim Sajian Sedap (Grid Network – Kompas Gramedia), yang menyajikan dua menu dengan bahan Sarden ABC.

Diantaranya Sarden Goreng Telur dan Sarden Mentai Rice.

Kedua kreasi menu yang ini dapat dicoba oleh para orangtua di rumah untuk sebagai menu ikan yang tentunya kreatif dan tidak membosankan bagi anak.

Berikut resep Sarden Goreng Telur yang dapat dicoba.

Resep Sarden Goreng Telur dengan Sarden ABC

Bahan: